Apakah BLOG itu ?


Blog merupakan layanan dari internet yang bisa digunakan untuk menulis catatan harian,catatan perjalanan,informasi maupun berita-berita teraktual dan ter update.Blog hampir sama dengan website ada yang mempunyai posting yang positif dan banyak pula posting yang negatif.

Jenis layanan Blog yang saya ketahui ada 4 yaitu blogspot,wordPress,blog detik dan blog.com. Seorang yang mempunyai blog dinamakan bloggerpreneur dan bisa menghasilkan blog dari blog yang dia miliki. Inilah manfaat bloggerpreneur :
1. Nama kita akan terkenal di dunia internet
loh kog bisa dikenal di dunia internet?ya bisa dong,namanya juga blog,kerjanya juga harus pake internet.Jadi gini dalam blog kita kan banyak menulis artikel,dan artikel yang kita buat akan dibaca banyak orang di internet,jadi semakin banyak artikel anda dibaca orang-orang nama km pun akan semakin terkenal.
2. Pengetahuan Anda akan semakin bertambah
Loh kog bisa?ya bisa dong?dalam ngeblog kamu kan mesti selalu update artikel blog kamu,jadi km secara tidak langsung sudah belajar secara tidak langsung pula pengetahuan km bertambah dengan membaca dan menulis artikel kamu itu
3.Menghasilkan banyak uang
Pernah mendengar PPC?PPC adalah pay per click yakni salah satu bentuk iklan di internet.dengan beriklan di internet seperti google adsense anda akan mendapatkan rupiah.Pasti penasaran dengan menghasilkan uang lewat Blog,makanya ikuti blog saya terus kedepan saya akan selalu mengapdate info dari blog saya dan memberi tahu bagimana caranya menghasilkan rupiah cuma dari ngeblog.ikuti terus blog saya ya,jangan bosan agar penulis juga termotivasi untuk menulis.



















?